Perkembangan dan kemandirian Alaric bulan ini, sekaligus perkembangan motorik halusnya terlihat dalam kemampuannya menusukkan sedotan ke dalam susu kemasan kotaknya. Meskipun sebelumnya Al sudah bisa memasukkan sedotan sejak bulan Ramadhan tahun lalu, namun kali ini berbeda.
Kemampuannya yang sekarang mulai dari melepas dan menyobekkan plastik pembungkus sedotan dengan giginya, dilanjutkan dengan menusukkannya sendiri meskipun belum dilubangi sebelumnya. Ini menandakan kekuatan jari-jarinya mulai terlihat.
Dan tentu saja. Seiring dengan perkembangan self awarness nya yang sangat kuat dalam menunjukkan kemampuannya sebagai individu, Al hampir tidak mau dibantu. Sebenarnya ini malah mempermudah ayah bunda 😊. Akhirnya tidak terlalu sulit meminta Al untuk beres-beres sekarang ketimbang di usia 1 hingga 2 tahun kemarin.
12 April 2016
Home »
motorik halus bayi 2 tahun
,
Perkembangan kemandirian anak 2 tahun
,
perkembangan pre operasional
,
self awarness
» Menunjukkan Kekuatan Dirinya : Pokoknya Harus Al!
Menunjukkan Kekuatan Dirinya : Pokoknya Harus Al!
9:36 PM
motorik halus bayi 2 tahun, Perkembangan kemandirian anak 2 tahun, perkembangan pre operasional, self awarness
1 comment
Ukuran nya kekecilan, mau yg gede aja enak kenyang hahaha
ReplyDelete